Selasa, 20 Januari 2015

BIAYA BACKPACKING MURAH PACITAN 2 HARI 3 MALAM (2D3N): 17 – 19 OKTOBER 2014



Hari:   Pertama   Kedua   Ketiga




Biaya backpacking Pacitan untuk 2 orang adalah sebagai berikut:

*Jika kalian menggunakan ponsel, gunakan mode "screen rotation" atau "rotasi layar" untuk melihat tabel dengan sempurna.
Hari
Pengeluaran
Jumlah
Pertama
Bus Surabaya – Pacitan
@ IDR 45.000 ~ IDR 90.000
Parkir dan titip helm
IDR 15.000
Kedua
Ojek
@ IDR 15.000 ~ IDR 30.000
Bensin 5L
IDR 36.000
Sarapan
IDR 20.000
Sandal jepit (2 buah)
IDR 20.000
Tiket Pantai Banyu Tibo (sukarela)
IDR 10.000
Parkir Pantai Banyu Tibo
IDR 2.000
Guide Pantai Banyu Tibo (sukarela)
IDR 30.000
Tiket Pantai Watu Karung
@ IDR 3.000 ~ IDR 6.000
Parkir Pantai Watu Karung
IDR 2.000
Makan dan degan di Pantai Watu Karung
IDR 31.000
Toilet di Pantai Watu Karung (2x)
IDR 4.000
Tiket Pantai Klayar
@ IDR 3.000 ~ IDR 6.000
Parkir Pantai Klayar
IDR 2.000
Makan malam dekat homestay
IDR 21.000
Air mineral
IDR 5.000
Ketiga
Tiket Pantai Teleng Ria
@ IDR 10.000 ~ IDR 20.000
Tiket Pantai Pancer Dorr
@ IDR 4.000 ~ IDR 8.000
Bensin dan isi angin
IDR 33.000
Makan di Pantai Soge
IDR 40.000
Perahu itik (30 menit)
IDR 20.000
Tiket Pantai Taman dan Penangkaran Penyu
IDR 13.000
Tiket Pantai Srau
@IDR 3.000 ~ IDR 6.000
Bus Pacitan – Surabaya
@ IDR 45.000 ~ IDR 90.000
Makan malam dekat homestay
IDR 16.000
Menginap di Araya Homestay (2 hari)
IDR 200.000
Sewa motor (2 hari)
IDR 100.000
Imbalan sukarela untuk Mas Budi (penjaga homestay) yang mengantar ke Terminal Pacitan
IDR 20.000
Air mineral
IDR 3.000
Toilet di terminal (2x)
IDR 2.000
TOTAL AKHIR
IDR 901.000
Biaya per orang
IDR 450.500



Hari:   Pertama   Kedua   Ketiga   




Artikel terkait:

REVIEW ARAYA HOMESTAY, PILIHAN PENGINAPAN MURAH DI PACITAN


Tidak ada komentar:

Posting Komentar